Selamat sore J ..
Hari ini saya
mengerjakan 2 tugas sekaligus dari Pak Kuindra , yaitu :
1. Buatlah suatu tutorial ttg tips n trik komputer dlm format
video dan kemudian di upload
di youtube.
2. Menganalisi gambar .
ANALISIS GAMBAR
Nama :
Sekar Wulan Mulat Tyasih
Sekolah :
SMKN 1 PACITAN
|
Gambar 1
Name: AMD
FX-8320
Nama seri dari processor
Code
Name: Vishera
Seri dari
AMD-FX. Memiliki keunggulan berupa penggunaan daya yang lebih hemat serta
memiliki kemampuan yang lebih baik sekitar 15% dari seri Bulldozer yang paling
cepat. FX Vishera terdiri atas 4 buah modul dengan 2 buah core prosesor untuk
setiap modulnya
Max TDP: 125 W
TDP (Thermal Design
Power/Thermal Design Point) adalah daya maksimum
rata-rata prosesor dapat menghilang saat menjalankan perangkat lunak yang
tersedia secara komersial. TDP terutama
digunakan sebagai pedoman bagi produsen solusi termal (heatsink / kipas, dll)
yang memberitahu mereka berapa banyak panas solusi mereka harus menghilang.
TDP bukan daya maksimum CPU dapat menghasilkan -
mungkin ada periode waktu ketika CPU menghilang kekuasaan lebih dari yang
dirancang, dalam hal baik suhu CPU akan naik mendekati maksimum, atau sirkuit
CPU khusus akan mengaktifkan dan menambahkan siklus menganggur atau mengurangi
frekuensi CPU dengan maksud mengurangi jumlah daya yang dihasilkan.. Biasanya
TDP tidak menggambarkan daya maksimal yang dibutuhkan saat CPU dalam keadaan
fullload. TDP hanya dapat menjadi acuan daya yang dibutuhkan dengan load CPU
Package:
AM3+ (942)
Menggunakan/support soket AM3+
dan motheboard seri 942
Technology:
32nm
Menggunakan
teknologi 32 nanometer (besar satu transistor dalam sebuah processor). 32
nanometer (32 nm) proses CMOS perangkat semikonduktor fabrikasi . "32
nanometer "mengacu pada rata-rata setengah-pitch (yaitu, setengah jarak
antara fitur yang identik) dari sel memori pada tingkat teknologi ini.
Core
Voltage: 0.948 V
Merupakan tegangan diterapkan pada core CPU (inner CPU). Ini bervariasi dari chip ke chip. Pin CPU secara otomatis akan memprogram kekuatan regulator
motherboard untuk memberikan apa yang dibutuhkan chip pada frekuensi saham.
Spesification:
AMD FX(tm)-8320 Eight-CoreProcesssor
Deskripsi spesifikasi tentang processor. AMD
FX(tm)-8320 memiliki 8 buah core prosesor. FX Vishera terdiri
atas 4 buah modul dengan 2 buah core prosesor untuk setiap modulnya.
Familiy:
F
Menunjukkan arsitektur dari Chip.
Model:
2
Tipe CPU di dalam sebuah Family
Stepping:
0
Nomer dalam bagian ini
mengidentifikasi sedikit pengembangan apa yang terjadi pada coreprocessor,
seberapa baru kahprocessor tersebut
Revision:
OR-C0
Nama dari revision/revisi
didapatkan melalui gabungan antara Family, Model, dan Stepping
Instruction:
MMX(+), SSE, SSE2, SSE3, SSSE3, SSE4.1, SSE4.2, SSE4A, x86-x64, AMD-V, AES,
AVX, XOP, FMA3, FMA4
·
MMX adalah sebuah teknologi hasil karya
perusahaan Intel. Pada awalnya, istilah MMX dikabarkan merupakan kependekan
dari Multi Mediae Xtension atau Multiple Math atau Matrix Mathe Xtension. Namun
pihak Intel secara resmi menolak pengertian tersebut, dan mengatakan bahwa MMX
bukan singkatan apapun juga. MMX adalah trade marked (cap/merk dagang) Intel,
yang mengandung pengertian atas peningkatan prosesor dalam kompresi &
dekompresi video, manipulasi gambar, enkripsi, pemrosesan Input/Output. MMX
sendiri sebenarnya adalah sekumpulan instruksi SIMD. Dengan penerapan SIMD,
memungkinkan chip prosesor mengeksekusi perintah-perintah yang
berulang-ulang atau yang paralel secara cepat, terutama ketika prosesor
menjalankan perintah yang berhubungan dengan video, audio, grafik, dan animasi.
Secara teknis, dijelaskan bahwa ke dalam rancangan teknologi MMX ini, Intel
menambahkan delapan register baru ke dalam arsitektur prosesornya. Register
tersebut adalah MM0 hingga MM7. Kenyataannya, register baru ini adalah nama
lain dari stack register FPU x87 yang sudah ada.
·
SSE, SSE2, SSE3, SSSE3, SSE4.1, SSE4.2,
SSE4A
SSE kependekan
dari Streaming SIMD Extension
SSE2 kependekan
dari Streaming SIMD Extension 2
SSE3 kependekan
dari Streaming SIMD Extension 3
SSSE3 kependekan
dari Supplemental Streaming SIMD Extension 3
Teknologi SSE pertama kali
dirilis pada bulan Februari tahun 1999. Sampai sekarang pun, sebagian besar
mikroprosesor modern dilengkapi dengan teknologi SSE. Teknologi SSE ini juga
dilisensikan oleh intel ke perusahaan mikroprosessor yang lain, contoh ke AMD
dan Cyrix. Teknologi SSE versi pertama mempunyai 70 instruksi baru yang
berfungsi untuk pemrosessan grafik atau gambar dan suara supaya bisa
menghasilkan grafik dan suara yang lebih baik dari pada hasil pemrosessan
teknologi MMX.
·
x86-x64: memungkinkan prosesor
untukberjalan dengan kode 86-bit dan 64-bit dan untuk mengakses memory yang
lebih besar,yang memberikan performa grafis yang hebat dan kecepatan proses
data yang lebihtinggi.
·
AMD-V: merupakan set ekstensi hardware
untuk arsitektur processorAMD. Ekstensi ini
didesain untukmelakukan repetitive task yang normalnyadilakukan oleh software danmeningkatkanpenggunaan
sumber daya serta performa virtual machine (VM).
Core Speed: 1406.43 MHz
Kecepatan
processor dari masing-masing core adalah sekitar 1.4 GHz
Multiplier: x 7.0 ( 7 - 20 )
Angka multiplierbekerjasama
dengan bus speed menentukan berapa cepat sebuah CPU dijalankan. Multiplier7.0
dipasangkan dengan prosesor pada bus speed 200 MHz akan menghasilkan kecepatan
CPU 1400 MHz (7.0 x 200.
Bus Speed: 200.92 MHz
Bus speed diukur dalam megahertz (MHz), mengacu pada berapa banyak data dapat
bergerak melintasi bus secara bersamaan. Jumlah
alur yang mampu dilaksanakan oleh sebuah pemproses dalam masa second. Kecepatan bus biasanya mengacu pada kecepatan front
side bus (FSB), yang menghubungkan CPU ke
Northbridge.
HT Link: 2611.94 MHz
HT Link mengkoneksikan
CPU dan kontroler integrated memory-nya ke komponen pada Motherboard. HT Link
berperan untuk meningkatkan kinerja antara core pada CPU menjadi lebih baik
sehingga dengan demikian akan meningkatan performa CPU padaaplikasiyang telah
dirancang untukmulti-core CPU
Cache
·
L1 Data:
8 x 16KB 4-way
Bagian
cache L1 yang berfungsi untuk menyimpan data dan berkapasitas sebesar 2 x 16KB yang
masing-masing terdiri dari 4 baris (4-way)
·
L1
Inst.: 4 x 64KB 2-way
Bagian
cache L1 yang berfungsi untuk menyimpan instruksi dan berkapasitas 4 x 64KB
yang masing-masing terdiri dari 2 baris
·
Level 2:
4 x 2048KB 16-way
Cache L2
berkapasitas 4 x 2MB yang masing-masing
terdiri dari 16 baris
·
Level 3:
8MB 64-way
Cache L3
berkapasitas 8MB yang masing-masing terdiri dari 64 baris
Gambar 2
Type: DDR3
Tipe
dari memori adalah DDR3 SDRAM (Double Data Ratetype 3 Synchronous Dynamic
Random Access Memory) yang merupakan jenis RAM modern dan memiliki
keunggulan berupa kemampuan untuk mengantarkan data dua kali lebih cepat serta
memungkinkan bandwidth yang lebih besar dibandingan pendahulunya yakni DDR2
SDRAM
Size: 16GBytes
Merupakan
total kapasitas RAM yang terinstal dalam PC.
Channel# : Dual
Menunjukkan
bahwa RAM yang terinstal terdiri dari dua keping berpasangan yang memiliki
spesifikasi, merk, dan kapasitas yang kurang lebih sama (dalam kasus ini
masing-masing berkapasitas 8GB) sehingga masing-masing dapat bekerja secara individual
guna mengoptimalkan bandwidth.
NB Frequency: 2210.0 MHz
North Bridge
Frequency merupakan bagian dari motherboard yang memastikan soket CPUdan RAM menerima
daya yang mencukupi. Semakin tinggi NB maka akan membuat PC lebih stabil dan
overclock, khususnya pada komponen RAM.
DRAM Frequency: 803.6 MHz
Merupakan
total bandwidth yang tersedia dalam memory.
Semakin tinggi maka akan semakin meningkatkan performa komputer.
FSB DRAM: 1:4
Memory Divider
yang berfungsi untuk menyesuaikan antara clock Memory dan FSB CPU. Contoh
penghitungannya adalah:
Misal:
FSB
DRAM= 1:4
x=clock
FSB CPU, y=clockmemory
x / 1 = z
z * 6 = y
CAS# Latency (CL): 11.0 clocks
Memiliki
jumlah clock 11. Column Address Strobe (CAS) latency atau biasa disingkat CL, adalah
waktu jeda antara ketika memory controller memberi instruksi kepada memory module
untuk mengakses sebuah kolom particular memory pada sebuah RAM, dan ketika data
dari lokasi array yang diberikan telah tersedia pada modul pin output. Secara
umum, semakin kecil CAS latency, maka akan semakin baik
RAS# toCAS #Delay (tRCD): 11 clocks
Memiliki
jumlah clock 11. tRCDadalah jumlahclockcyclesdelayyang dibutuhkan antara Command
Row Address Strobe (RAS) yang aktifdan CAS yang merupakanwaktu yang diperlukan
ketika memorycontrollermenyatakansebuahrowaddress, dan kemudianmenyatakan
sebuahcolumnaddressselamakegiatan selanjutnyamembaca atau menulis sebuah command.
tRCD bekerja untuk waktu delay/selang row address ke column address.
RAS# Precharge (tRP): 11 clocks
Memiliki
jumlah clock 11. tRPadalah jumlahclockcyclesyang dibutuhkan untukmengakhiri
akseskesebuahrowmemory yang terbuka, dan membuka akses ke row berikutnya.
Cycle Time (tRAS): 28 clocks
tras
(RowActive Time)adalah jumlah peredaran clock yang diambil antara sekumpulan
command aktifdan kemudian mengeluarkan commandprecharge
Bank Cycle Time (tRC): 39 clocks
Minimal
interval waktu antaracommand aktif yang berurutanke sekumpulan command yang
samayang didefinisikan olehtRC.
tRC =
tRAS + trap
n
Tidak ada komentar:
Posting Komentar